PHP Request Header Menggunakan Postman
Assalamu'alaikumwr. wb. Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sedikit tutorial tentang bagaimana cara Request Header Menggunakan Aplikasi Postman. Postingan ini bertujuan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah web service :D Disini ada dua pembahasan : Impelement request header to get response JSON or XML based on Content-Type that client request. Implement Basic Authentication to the endpoint that change data in database Langsung aja ke tutorialnya. A. Impelement request header to get response JSON or XML based on Content-Type that client request. Seperti biasa aplikasi Postman harus sudah terbuka terlebih dahulu Buat folder didalam folder htdocs dengan nama php-request-header. Buat file php dengan nama content-type-header.php simpan dalam folder yang dibuat tadi (php-request-header) Isikan file content-type-header.php sesuai pada gambar berikut Sekarang kita menuju ke aplikasi Postman Lakukan settingan sebagai berikut di aplikasi Postman Pilih